They All Live in the Little Lady's Garden | |
---|---|
![]() | |
Pranala | |
LINE Webtoon | |
Informasi Webtun | |
Judul Alternatif | 공녀님의 꽃밭에는 그들이 산다 |
Kreator | Youngrak Pado gumori |
Genre | Kerajaan |
Platform Original | Naver |
Status | Aktif |
Rilis Original | 19 November 2023 |
Rilis Indonesia | 6 Januari 2024 |
Diperbarui | Setiap Sabtu |
Episode | 1-TBA |
Sinopsis[]
Berkat raja roh, Eve dilahirkan kembali dengan kemampuan mengendalikan roh. Kasih sayang orang tua dan kedua kakak laki-lakinya tak terhingga, dan pasukan prajurit terus mengikutinya dan berharap bisa menjadi pengawal pribadinya. Baik penguasa dunia iblis maupun pangeran juga selalu berlomba-lomba untuk mendapatkan perhatiannya! “Ayo berlutut di depan anak imut kami!” seru para roh yang telah membuat perjanjian dengannya. Semua orang akan tunduk pada kegemasan Eve!
Karakter[]
TBA
Episode[]
TBA
Terkait[]
Novel web[]
They All Live in the Little Lady's Garden: Sebuah novel web karangan Ko Winter yang menjadi sumber adaptasi webtun ini.